Deposito merupakan jenis investasi yang bisa membuat kamu lebih sejahtera. Pada umumnya, fungsi investasi memang membuat investornya lebih sejahtera dari sebelumnya. Karenanya siapa saja yang sudah punya penghasilan atau memang mampu sangat disarankan untuk berinvestasi.

Miliki Pemikiran Ini Sebagai Karyawan yang Berinvestasi

Harus kamu pahami dulu bahwa kondisi sejahtera atau financial stable adalah sebuah goals. Ada sebagai tujuan, tidak masalah jika kamu terburu-buru atau mengupayakan kondisi keuangan ini sesegera mungkin.

Rasa-rasanya memiliki kondisi keuangan yang sejahtera atau stabil sangat lah memuaskan. Kamu tak lagi terlilit atau kesulitan membayar hutang, bisa memenuhi kebutuhan dengan mudah, dan juga bisa mendapatkan masa depan yang kecukupan. Ada pemikiran yang harus dimiliki seorang karyawan dalam berinvestasi. Beberapa mindset tersebut ada di daftar berikut.

–       Semakin Banyak Berkorban Semakin Bagus Hasilnya

Di masa mudamu ini, akan jauh lebih baik jika kamu lebih banyak berkorbannya. Coba untuk kesempaingkan hobi atau keinginan berbelanja yang bisa buat boros. Sebaliknya, cobalah untuk mengalokasikan dana yang ada sebagai sebuah investasi. Semakin banyak yang diinvestasikan maka akan semakin bagus pula hasilnya (keuntungannya).

–       Semakin Cepat Semakin Oke

Semakin cepat kamu mengalokasikan dana untuk investasi maka akan semakin cepat pula kamu merasakan keuntungannya.

–       Semakin Berwawasan Semakin Terselamatkan

Kamu harus tahu sedikit wawasan tentang investasi supaya bisa mendapatkan keuntungan dalam menjalankannya. Wawasan supaya tahu kemana harus menuju ketika beutuh berinvestasi, bagaimana supaya investasi yang dijalankan aman, dan hal lain-lainnya yang akan membantu kamu memiliki investasi dengan selamat dan aman.

Karena deposito sudah bisa dilakukan secara online, maka kamu juga akan mendapatkan bunga deposito online yang bisa ketahui kapan saja kamu ingin tahu. Kamu bisa mendapatkan pengalaman berdeposito yang sempurna dan memuaskan di digibank by DBS. Di sinilah kamu akan menjalankan investasi dengan mindset-mindset yang telah disajikan di atas.

Ini Lebihnya Berdeposito di digibank by DBS

Kamu bukan hanya dapatkan pengalaman berinvestasi yang lebih mudah dan praktis saja, Aplikasi digibank by DBS akan memberikan kamu banyak keuntungan yang bisa didapatkan secara nyata. Berinvestasi akan jauh lebih menyenangkan dan lebih cepat menguntungkannya.

  • Keuntungan pertama yang akan kamu dapatkan adalah bisa mengakses aplikasi selama 24 jam penuh dalam 7 hari. Karena keuntungan ini, kapan saja kamu ingin cek berapa bunga yang sudah terkumpul dan info apa saja yang ingin kamu ketahui, bisa-bisa saja.
  • Bunga deposito online yang diberikan aplikasi ini cukup besar, mencapai 4,5% per tahunnya. Jika sebelumnya kamu sudah pernah berinvestasi pasti tahu betul bahwa investasi dengan keuntungan segini per tahunnya adalah investasi yang cukup menguntungkan.
  • Pilihan tenor paling singkat yang diberikan adalah 1 bulan, sama artinya dengan memiliki deposito di aplikasi ini kamu sudah bisa tarik keuntungannya setelah menunggu selama 1 bulan saja. 
  • Apalagi, untuk bisa berdeposito di aplikasi ini kamu boleh-boleh saja menggunakan 1 juta rupiah saja.

Jika Ingin Memulai, Bagaimana Prosedurnya? 

Kamu bisa melakukan prosedur di bawah ini jika ingin memulai untuk mempunyai deposito sendiri. Bagaimana penjelasannya? Yuk ikuti 9 langkah berikut ini:

  1. Login Aplikasi digibank by DBS
  2. Klik di symbol ”DEPOSITO”
  3. Klik buka deposito baru
  4. Klik dari beberapa option sesuai kebutuhan, lalu klik ”Setuju”
  5. Tulis nominal yang diinginkan dan pilih rencana deposito yang sesuai
  6. Klik “OK! Mari kita mulai”
  7. Klik pilihan jatuh tempo, lalu klik OK
  8. Masukkan nama nasabah, pilih symbol yang diinginkan, lalu klik ”Otentikasi”
  9. Masukan password digibank by DBS 

Mudahnya memiliki tabungan jangka panjang seharusnya menjadi alasan tepat untukmu tidak menunda punya deposito. Jadi, jangan sampai kamu belum memiliki rencana jangka panjang, padahal sudah mulai bekerja. Selain dari penghasilan bekerja, kamu akan bisa dapat keuntungan lebih jika memiliki deposito. Apalagi, waktunya bisa sangat fleksibel dan cocok untuk kamu yang masih mencoba atau belajar di bidang ini.